Tahun: 2025

Mahasiswa Minta Keadilan, Kajari Tuntaskan Dugaan Korupsi BLT DD, Libatkan Anggota DPRD Kebak

HanNews.id, Lebak – Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Gerakan aksi moral mahasiswa (Gamma) Lebak menggelar aksi unjuk rasa di depan gedung Kejaksaan Negeri Lebak, Selasa (22/4/2025). Dalam aksinya, mahasiswa mempertanyakan kasus dugaan korupsi Bantuan Langsung Tunai (BLT) DD ekstrim dan korupsi Dana Desa (DD) Desa Ciruji, Kecamatan Banjarsari yang dilakukan oleh Lilis sebagai kasi ekbang […]

Hasil Rapat Paripurna, Bupati dan DPRD Resmi Setujui Nota Kesepakatan Ranwal RPJMD

HanNews.id Tangerang – Hasil rapat paripurna, Bupati Tangerang Maesyal Rasyid bersama DPRD Kabupaten Tangerang resmi menandatangani nota kesepakatan Rancangan Awal Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (Ranwal RPJMD) Tahun 2025-2029 yang berlangsung di Gedung DPRD Kabupaten Tangerang, Senin (21/4/2025). Dalam sambutannya dihadapan forum, Maesyal Rasyid Bupati Tangerang menyampaikan, adapun yang menjadi poin dalam kesepakatan bersama ini […]

Tangkab Moment, Peringati Hari Raya Kartini, Wabup Ajak Perempuan Hebat Taat Pajak

HanNews.id, Tangerang – Tangkab Momen,Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang melalui Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) menggelar acara istimewa bertajuk ‘Tangkab Moment’ (Tangerang Kabupaten Moment) dalam rangka memperingati Hari Kartini, di Eastvara Mall, Kecamatan Pagedangan, Senin (21/4/25).  Agenda bertanjuk Tangkab Moment tersebut, tidak hanya menjadi ajang perayaan, tetapi juga momentum untuk memperkuat peran perempuan dalam pembangunan daerah. Intan […]

Mei 2025, MKKS SMA Se-Kabupaten Lebak Bakal Gelar Lomba Siswa Berjenjang

Ketua MKKS SMAN tingkat Kabupaten Lebak, Widodo. HanNews.id, Lebak – Musyawarah Kerja Kepala Sekolah (MKKS) SMA se- Kabupaten Lebak akan menyelenggarakan lomba siswa berjenjang. Pemenangnya akan mewakili Kabupaten Lebak ke tingkat Provinsi Banten. ” Pelaksanaannya kita agendakan di bulan Mei,” ujar Widodo Ketua MKKS SMAN tingkat Kabupaten Lebak di ruangan Humas SMAN 2 Rangkasbitung, Selasa […]

Relokasi PKL Ke Kandang Sapi, Wabup Amir:  Jangan Ada yang Dirugikan

Persiapan relokasi pedagang ke pasar Kandang Sapi. Hannews.id, Lebak – Sebanyak 823 Pedagang Kaki Lima (PKL) yang sebelumnya berjualan di jalan Sunan Kalijaga dan Tirtayasa akan segera direlokasi ke pasar Kandang Sapi.  Wakil Bupati Lebak, Amir Hamzah berharap, selama proses relokasi jangan sampai ada pihak yang dirugikan.  Sejauh ini persiapan relokasi sudah matang dan tinggal […]

Setelah 30 Tahun, Bupati Maesyal Akhirnya Bangun Jembatan Penghubung Antar Provinsi 

Tangerang, HanNews.id – Bupati Tangerang, Maesyal Rasyid melaksanakan Groundbreaking pembangunan jembatan Parung Lawang di Kampung Salimah RT 11, Desa Sukamanah, Kecamatan Jambe, pada Kamis 10 April 2025.  Jembatan penghubung antar Provinsi Banten dan Jawa Barat itu, akhirnya dibangun setelah warga menunggu 30 tahun.  Bupati Maesyal Rasyid dalam sambutannya menyampaikan, bahwa pembangunan jembatan itu merupakan jawaban Pemkab Tangerang […]

Hari Pertama Pemutihan Pajak, Kantor Samsat Lebak Diserbu Warga 

Antrean warga saat mengurus pajak kendaraan di Samsat Lebak. Lebak, HanNews.id –  Kantor UPTD PPD wilayah Lebak Provinsi Banten, hari pertama diberlakukannya program pemutihan pajak kendaraan bermotor, yang diterapkan Pemprov Banten, Diserbu Masyarakat pemilik kendaraan bermotor diwilayah Kabupaten Lebak, khususnya warga Rangkasbitung dan sekitarnya, Kamis (10/4/2025). ” Dengan adanya program tersebut, Alhamdulillah di Lebak untuk […]

Gelar Apel dan Halalbihalal, Bupati Maesyal: Ini Momentum Tingkatkan Pelayanan Publik

Bupati Tangerang Maesyal menyalami ASN. Tangerang, HanNews.id – Momen repleksi Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang menggelar apel pagi, komitmen tingkatkan pelayanan publik, yang dirangkaikan dengan acara halal bihalal di Lapangan Raden Aria Yudhanegara, Puspemkab Tangerang. Rabu, (9/4/25). Kegiatan tersebut, dihadiri oleh Bupati dan Wakil Bupati Tangerang, Sekretaris Daerah, para kepala OPD, camat dan ribuan ASN di […]

Cegah Stunting, Pemkab Tangerang Beri PMT pada Ibu Hamil dan Menyusui Anak

Bupati Tangerang, Moch. Maesyal Rasyid. Tangerang, Hannews.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang melaksanakan program Pemberian Makanan Tambahan (PMT) lokal bagi balita dan ibu hamil sekaligus berupaya menekan angka stunting dengan meluncurkan program Satyagatra Sakura (Pusat Pelayanan Kaluarga Sejahtera Sahabat Konsultasi dan Konseling Keluarga). Kegiatan tersebut digelar di GSG Kecamatan Tigaraksa, Selasa (08/04 2025) Moch Maesyal […]

Massa Gabungan Demo Kantor Polsek Malingping, Tuntut Tangkap Pengedar Obat Terlarang 

Massa aksi saat berunjukrasa di depan kantor Mapolsek Malingping. HanNews.id – Masyarakat, mahasiswa, pemuda dan santri Kecamatan Malingping, Kabupaten Lebak menggelar aksi unjuk rasa di Mapolsek setempat, Selasa (8/4/2025).  Masa gabungan dalam aksinya tersebut  menuntut pihak APH untuk segera menangkap penjual dan pengedar obat terlarang seperti Tramadol dan Hexymer, karena sudah marak juga meresahkan masyarakat […]

Back To Top