Penulis : Cepi MaryadiJumat 19 Des 2025 Hannews.id, Lebak – Penantian panjang berbuah manis, ribuan tenaga honorer di Kabupaten Lebak akhirnya terjawab. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lebak memastikan pelantikan 3.473 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dan PPPK Paruh Waktu akan dilaksanakan pada Senin, 22 Desember 2025. Pelantikan tersebut menandakan resmi berakhirnya proses administrasi panjang, mulai […]
Gelar Apel dan Halalbihalal, Bupati Maesyal: Ini Momentum Tingkatkan Pelayanan Publik
Bupati Tangerang Maesyal menyalami ASN. Tangerang, HanNews.id – Momen repleksi Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang menggelar apel pagi, komitmen tingkatkan pelayanan publik, yang dirangkaikan dengan acara halal bihalal di Lapangan Raden Aria Yudhanegara, Puspemkab Tangerang. Rabu, (9/4/25). Kegiatan tersebut, dihadiri oleh Bupati dan Wakil Bupati Tangerang, Sekretaris Daerah, para kepala OPD, camat dan ribuan ASN di […]
Bupati Tangerang Buka Rakor Program Gizi, Komitmen Bersama Tangani Stunting dan TBC
Penulis: Ade Supriadi
